Babinkamtibmas Desa Barae Ikuti Kegiatan Tahlilan, Meningkatkan Ukhuwah dan Keceriaan Masyarakat


INFOTERKINI ■ Soppeng -Babinkamtibmas Desa Barae, AIPDA Abd Malik, menghadiri kegiatan Tahlilan di rumah salah satu Warga Dusun Walimpong Desa BaraE Kecamatan Marioriwawo ,Selasa 21/1/2025, 

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan ukhuwah dan keceriaan masyarakat.

Dalam kesempatan ini, Babinkamtibmas berkesempatan untuk berinteraksi dengan masyarakat dan memperkuat hubungan. Kegiatan ini juga diharapkan dapat memperkuat keharmonisan dan kesadaran masyarakat akan pentingnya kebersamaan.

"Kegiatan ini sangat positif dan kami sangat mendukung," kata Pak Malik , Babinkamtibmas Desa Barae. (*)

0 Komentar