PD IWO Soppeng dan Pesantren Hidayatullah Gelar Bagi-Bagi Takjil dan Buka Bersama


INFOTERKINI ■ Soppeng,  PD IWO Soppeng dan Pesantren Hidayatullah Salaonrro menggelar acara bagi-bagi takjil dan Buka Bersama,Sabtu 15/3/2025 di Persimpangan Jalan Masuk Cabeng Dalam, Kelurahan Macanrre, Kecamatan Lilirilau, Kabupaten Soppeng

Dan selasai Acara bagi Takjjil di Lanjutkan buka Bersama di Lokasi Pesantren Hidayatullah

Menurut Ketua IWO Soppeng, A. Mull Makmun, acara ini telah menjadi tradisi tahunan yang dilaksanakan bersama dengan Pesantren Hidayatullah.

"Semoga apa yang kita laksanakan bersama anggota dapat berkah dari Allah SWT," ujar A. Mull Makmun.

Acara bagi-bagi takjil dan bukber bersama ini diharapkan dapat memperkuat silaturahmi antara masyarakat dan meningkatkan kebersamaan dalam menjalankan ibadah di bulan Ramadhan.

Turut Hadir Kapolsek llilrilau bersama personil ,Pengurus IWO bersama Keluarga ,Pengurus dan Anak Pesantren  Hidayatullah dan Masyarakat

(*)

0 Komentar